Link Download Aplikasi Edit Foto Avatar AI: Lensa: Avatar Maker – Pada artikel sebelumnya sudah membahas kegunaan dari aplikasi edit foto avatar AI yang di pakai oleh beberapa selebgram di akun media sosial.
Artikel ini akan membahas cara menggunakan aplikasi edit foto dan juga link download yang bisa digunakan untuh unduh langsung aplikasinya di hp anda.
Aplikasi Edit Foto Avatar AI: Lensa: Avatar Maker, Editor
Aplikasi ini ditujukan bagi anda yang ingin memiliki foto dengan kualitas gambar yang bagus dan unik tampa harus mengedit foto secara detail. Tidak semua pengguna smartphone bisa mengedit gambar mereka secara profesional.
Lensa: Avatar Maker, Editor memberikan fitur efek menarik untuk edit foto selfie, latar belakang blur dan foto yang dihasilkan lebih menarik untuk postingan instagram.
Postingan foto dengan kesan yang berbeda akan memberikan kepercayaan diri saat foto feed ig dilihat oleh followers anda. Berikut ini cara penggunaan aplikasi edit foto Lensa: Avatar Maker:
Cara Edit Foto Lensa: Avatar Maker, Editor
- Uduh Aplikasi Avatar AI: Lensa: Avatar Maker, Editor. Tersedia link download pada artikel ini untuk android dan iPhone.
- Setelah unduh selesai, Instal aplikasinya di smartphone.
- Buka aplikasi yang telah diinstal, Pada halan utama tekan centang (I Agree), lalu pilih Next.
- Pada halaman Upload your photo, pilih select 10 – 20 selfie.
- Anda akan diarahkan untuk memilih 10 sampai 20 foto selfi yang akan di edit. Lalu pilih foto yang ingin diedit. Pilih Import.
- Foto akan di upload selanjutnya Creating Avatars ( Mengubah foto secara otomatis ).
- Foto yang telah selesai di edit akan tersedia pada menu megic avatars dan bisa langsung dilihat.
- Setelah semua proses selesai anda dapan menggunakan semua foto. Selesai.
Hasil edit foto dari aplikasi lensa avatar maker terbilang cukup bagus, hal ini membuat beberapa selebgram memajang foto hasil editannya di feed instagram mereka.
Link Download Aplikasi Lensa: Avatar Maker, Editor
Jika tertarik untuk menggunakan aplikasi ini, anda bisa langsung mencoba unduh aplikasi nya melalui Google Play untuk android atau App Store untuk iPhone dibawah ini.
Nama Aplikasi | Lensa: Avatar Maker, Editor |
Developer | Prisma Labs, Inc. |
Reting Reviews | 4.3 |
Link Download Android | Download Lensa Google Play |
Link Download iPhone | Download Lensa App Store |
Tidak semua pengguna Hp bisa edit foto menggunakan aplikasi profesional. Namun, teknologi selalu menyediakan alternatif yang bisa dicoba dengan hasil yang baik. Lensa Avatar Maker bisa menjadi pilihan untuk edit foto menjadi lebih menarik dan untuk untuk postingan dan profil media sosial.